Inovasi Pengembangan Kurikulum dalam Meningkatkan Kualitas Pembelajaran di Era Digital
Main Article Content
Abstract
Pada era digital, pengembangan kurikulum yang inovatif menjadi salah satu kunci utama dalam pengembangan kualitas pembelajaran. Artikel ini merangkum berbagai strategi dan metode inovatif dalam pengembangan kurikulum serta menguraikan sejauh mana kurikulum ini dapat menjawab tantangan dan peluang yang diberikan oleh perkembangan teknologi digital. Dengan memadukan teknologi informasi dan komunikasi ke dalam proses pembelajaran kita dapat mengembangkan kurikulum yang fleksibel dan adaptif untuk mencocokkan berbagai macam siswa. Artikel ini juga membahas beberapa cara baru dalam membaca proses pembelajaran : pembelajaran berbasis proyek, flipped classroom, dan penggunaan e-learning platform. Selain itu, artikel ini membahas sejauh mana kurikulum inovatif ini meningkatkan motivasi belajar, keterlibatan siswa dan prestasi akademis. Hasilnya menunjukkan bahwa teknologi yang digunakan dengan efektif menjadikan ruang pembelajaran lebih interaktif dan kolaboratif sehingga meningkatkan keterampilan abad 21 yang tersebut seperti berpikir kritis, kreativitas, dan kemampuan komunikasi. Dengan demikian, artikel ini menyimpulkan bahwa inovasi dalam pengembangan kurikulum agar dapat berhasil dalam dunia yang terus berubah.
Downloads
Article Details
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
How to Cite
References
Ambarwati Dewi Studi Literatur Peran Inovasi Pendidikan pada Pembelajaran Berbasis Teknologi Digital Jurnal Inovasi Teknologi Pendidikan Volume 8. No. 2
Marisana Dela. 2023. Penggunaan Platform Merdeka Mengajar untuk Meningkatkan Kompetensi Guru di Sekolah Dasar, JURNAL BASICEDO Volume 7 Nomor 1
Dewi Diah Rusmala. 2019. PENGEMBANGAN KURIKULUM DI INDONESIA DALAMMENGHADAPI TUNTUTAN ABAD KE-21 As-Salam 1 Vol. Vill No.1
Nur ariyani Siti dan lumyati. 2022. Pengembangan Kurikulum Pendidikan Berbasis Teknologi Jumal Pendidikan dan Konseling Volume 4 Nomor 6 Tahun
Faizin Moh. 2022. Revolusi Pembelajaran dan Tantangan Pendidik pada Kurikulum Berbasis Digital Al-Ikhtibar: Jurnal ilmu Pendidikan. Volume 9 No. 2. kai-Desember
Rizal Ahmad Saiful 2023. Inovasi Pembelajaran untuk Meningkatkan Hasil Belajar Siswa di Era Digital Attanwir: Jurnal Kajian Keislaman dan Pendidikan Volume 14 (1) Maret